Rabu, 06 Mei 2009

tips menghemat LPG

yang punya hobi memasak ada sedikit tips untuk menghemat elpiji

1.Nyala api jangan melewati wadah yang sedang dipanasi aturlah klep udara hingga apai berwarna biru terang

2.atur pemakaian gas hanya sesuai kebutuhan

3.setelah kompor tidak digunakan tombol penyalaur gas pada regulator harus dimatikan(off)

4.Perhatikan saat memasang regulator ke Tabung elpiji bila terjadi desisan dan tercium bau khas elpiji berarti ada kebocoran pada tabung tersebut angkat segera tabung keluar rumah dan laporkan kepada dealer elpiji anda

5.Pada saat membeli elpiji pastikan bahwa segelnya masih utuh dan pastikan berat bersihnya 3 kg / 12kg dg cara menimbang tabung isi dikurangi berat tabung yang tertera di tabung

semoga bermanfaat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar